Sabtu, 08 Januari 2011

Fungsi Bulu Kemaluan


Rambut kemaluan adalah rambut yang terletak pada bagian depan dan juga di sekitar alat kelamin. Meskipun rambut-rambut halus sudah tumbuh sejak masa kecil, biasanya rambut kemaluan baru benar-benar tumbuh pada masa dewasa, akibat dari efek meningkatnya hormon androgen di daerah kulit sekitar alat kelamin.

Beberapa bagian tubuh kita ditumbuhi oleh rambut, atau yang seringkali kita sebut dengan istilah 'bulu'. Pada bagian-bagian tubuh yang terlihat, rambut bisa berfungsi sebagai mahkota atau untuk keindahan tubuh, selain juga memiliki fungsi-fungsi untuk kesehatan juga. Lantas, bagaimana dengan rambut-rambut yang tumbuh di bagian-bagian tubuh yang tersembunyi. Apakah juga memiliki fungsi khusus. Perhatikan tubuh Anda, maka di setiap tempat yang 'rawan' dan perlu dilindungi akan ditumbuhi rambut atau bulu. Misalnya kepala, yang perlu dijaga agar tak terbentur, pecah, dan sangat rawan di bagian ubun-ubunnya. Sehingga saat masih bayi, rambut paling tebal di bagian tersebut.

Sumber : http://pakarbisnisonline.blogspot.com/


Ikon ini merupakan link ke situs bookmark sosial dimana pembaca dapat berbagi dan menemukan halaman web baru.
  • Digg
  • Sphinn
  • Delicious
  • Facebook
  • Mixx
  • Google
  • Furl
  • Reddit
  • Spurl
  • StumbleUpon
  • Technorati
  • 0 komentar:

    Posting Komentar

    Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

    NEGARA-NEGARA YANG MELIHAT MY BLOG

    free counters
     
    Solusi Cerdas Copyright © 2009 Blogger Template Designed by Bie Blogger Template